bagaimana menghemat penggunaan mobile data dari Facebook Apps

/
0 Comments
Bagi mereka yg gemar menggunakan facebook app pada android, dan terkadang suka kebingungan mengapa android mereka selain menyedot batere dan juga membuat mobile data sering tersedot.

ini salah satu kemungkinan yg terjadi..

"kemungkinan besar, karena auto-play pada video anda sedang on".

fitur ini diupdate oleh pihak facebook untuk memberikan kemudahan bagi usernya untuk melihat video yg dishare baik dalam wall maupun dalam message tanpa perlu kita klik/pencet. kekurangannya adalah, pada saat kita sebenarnya tidak ingin melihatnya pada handphone kita dan kita hanya ingin tau pesan apa yg disampaikan baik dalam bentuk comment maupun message dari facebook messenger.

lalu bagaimana solusinya?

cukup mudah,

Android user (update terbaru 2014, 6 sept)

klik paling kanan, lalu pilih App settings

dan klik "video auto-play".

pilih sesuai yg anda butuhkan baik itu wi-fi only atau off.

pada halaman App settings ini kita juga bisa mengatur sync photos dan lain sebagainya.


Ios user


  • pilih Settings App dari home screen dari iPhone maupun iPad.
  • scroll kebawah dan tap pada facebook.
  • tap on Settings
  • dibawah  bagian video, matikan pilihan dari on menjadi Wi-fi only atau off.

Semoga hal ini dapat membantu dalam menghemat mobile data anda. ;)


You may also like

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.